Apakah manfaat  belajar psikologi dan konseling? Psikologi dapat membantu  memahami perilaku dan proses mental pada diri kita. Rubrik ini mengkhususkan pada bidang psikologi pendidikan dan perkembangan yang mencakup topik seputar masalah pendidikan, pengasuhan, pembelajaran dan lainnya.


Belajar konseling memberikan kesempatan pada kita untuk dapat memahami masalah dan berusaha mencari cara penyelesaiannya. Pemahaman tentang konseling membantu kita dalam membuat keputusan yang efektif dan membuat perubahan yang positif pada sikap dan perilaku. Belajar konseling  dalam rubrik ini terkait dengan konseling dalam keluarga dan perkawinan.


Semangat menjadi pribadi yang sehat!


Berikut ini adalah gambaran proses konseling yang terjadi dalam keluarga dan perkawinan. Dalam perjalanan pernikahan, hampir tak ada pasangan atau keluarga yang sama sekali lepas dari masalah atau tantangan. Kita perlu memahami hal- hal apa saja yang dapat memicu terjadinya masalah dalam perkawinan atau dalam keluarga, dan sejauh mana konseling perkawinan dan konseling keluarga dibutuhkan dalam mencari alternatif solusi.




Berikut ini adalah contoh gambaran proses psikologi pendidikan yang terkait dengan peran guru di sekolah dalam membelajarkan anak didik dengan menggunakan berbagai metode. Adapun tujuannya adalah untuk membiasakan perilaku anak yang positif dan meminimalkan perilaku anak yang cenderung negatif atau memerlukan pengarahan.





Berikut ini adalah contoh gambaran proses psikologi pendidikan yang terkait dengan peran guru di sekolah sebagai tauladan dalam membelajarkan nilai-nilai luhur pada anak.




 -Artikel Konseling-

Rubrik Keluarga Pembelajar © 2019.